Dana Bos Perawatan Ringan SDN 01 Bukit Gemuruh, Disoalkan

WAY KANAN, Newshanter.com –
Diduga Kepala SD Negeri 01 Bukit Gemuruh, Kecamatan Way Tuba tidak mengaktifkan ponsel nya, karena enggan dikonfirmasi awak media.

Pasca ditemukan beberapa bagian bangunan gedung sekolah
yang mengalami kerusakan, contoh nya saja pada ruang guru, hal itu saat awak media menyambangi sekolah itu. Sabtu 5/12/2020.

Saat dihubungi melalui telepon selulernya, sejak Sabtu 5/12/2020 hingga berita ini dilangsir Senin 7/12/2020. Ponsel milik Beri Gunawan sebagai Kepala Sekolah (Kepsek) tidak bisa (non aktif).

Padehal dalam item dana Bantuan Oprasional Sekolah (Bos) Pemerintah Pusat melalui Menteri Pendidikan telah menganggarkan dana rawat ringan sekolah.

Jika melihat keadaan beberapa titik ruang guru, terlihat minim adanya perawatan, baik pada bagian plafon yang bocor, serta dinding bangun seperti tidak dilakukan pengecatan.

Lalu kemana dana perawatan ringan sekolah tersebut, dengan adanya hasil pantauan pada SD N 01 Bukit Gemuruh, kuat dugaan adanya indikasi korupsi oleh Kepsek, dalam alokasi dana Bos, pada item perawatan ringan.
(Indra/tim)

 

Pos terkait